Sulfonasi Polistirena Mengandung Diena Dengan Konsentrasi Sangat Encer

Sitanggang, Maria Reni Basaria (2019) Sulfonasi Polistirena Mengandung Diena Dengan Konsentrasi Sangat Encer. S1 thesis, Universitas Sari Mutiara Indonesia.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (969kB)
[thumbnail of ABSTRACT.pdf] Text
ABSTRACT.pdf

Download (758kB)
[thumbnail of CHAPTER I.pdf] Text
CHAPTER I.pdf

Download (689kB)
[thumbnail of CHAPTER II.pdf] Text
CHAPTER II.pdf

Download (852kB)
[thumbnail of CHAPTER III-V.pdf] Text
CHAPTER III-V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of REFERENCE.pdf] Text
REFERENCE.pdf

Download (838kB)

Abstract

Telah dilakukan penelitian sulfonasi polistirena yang mengandung diena dengan konsentrasi sangat encer. Proses sulfonasi yang dilakukan memerlukan waktu selama 24 jam untuk pencampuran secara homogen. Proses sulfonasi yang dilakukan dengan teknik sulfonasi homogen. Tujuan penelitian yang dilakukan untuk mengetahui harga derajat sulfonasi dan analisa FTIR. Komposisi Polistirena yang mengandung diena dan asam sulfat pada perbandingan (0,1%:2 ml) dan (1%:20ml). Hasil sulfonasi polistirena yang terbentuk memiliki derajat sulfonasi 10,4078% ; 16,012%; 4,003% ;dan 4,003% pada perbandingan (0,1%: 2ml) dan (1% : 20ml) serta Analisis spektra FTIR dilakukan untuk menentukan adanya sulfonasi pada rantai polistirena yang sangat encer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk polistirena 0,1% dengan 1% hanya memiliki sedikit perbedaan dari besaran intensitas sinar inframerah yang di serap pada keempat sampel.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Sulfonasi, Polistirena, Asam Sulfat, Derajat Sulfonasi, dan FTIR
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Sain, Teknologi dan Informasi > Kimia
Depositing User: Kerisman Halawa
Date Deposited: 09 Dec 2023 18:06
Last Modified: 09 Dec 2023 18:06
URI: http://repository.sari-mutiara.ac.id/id/eprint/387

Actions (login required)

View Item
View Item