Analisa Kadmium Pada Kuku Pekerja Tukang Las Jalan Kapten Muslim Kec. Medan Helvetia Kota Medan Sumatera Utara Tahun 2023

Nduru, Markus (2023) Analisa Kadmium Pada Kuku Pekerja Tukang Las Jalan Kapten Muslim Kec. Medan Helvetia Kota Medan Sumatera Utara Tahun 2023. D3 thesis, Universitas Sari Mutiara Indonesia.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (625kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (818kB)
[thumbnail of Chapter I.pdf] Text
Chapter I.pdf

Download (824kB)
[thumbnail of Chapter II.pdf] Text
Chapter II.pdf

Download (921kB)
[thumbnail of Chapter III-V.pdf] Text
Chapter III-V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (949kB)
[thumbnail of Reference.pdf] Text
Reference.pdf

Download (933kB)

Abstract

Kadmium (Cd) adalah logam putih keperakan yang kadmium halus, berbentuk agak lunak, berwarna metal biru-putih kadmium sama dengan jenis logam stabil seng dan merkuri. Kadmium (Cd) merupakan dampak dari aktifitas kehidupan manusia. Kuku adalah bagian tubuh manusia yang terdapat atau tumbuh di ujung jari. Kuku tumbuh dari sel mirip gel lembut yang mati, mengeras, dan kemudian terbentuk saat mulai tumbuh dari ujung jari dan memiliki pori-pori. Spektrofotometri Serapan Atom (SSA) adalah suatu uji analisa unsur-unsur Logam dengan pengukuran berdasar dari penyerapan cahaya menggunakan panjang gelombang tertentu oleh atom dalam keadaan bebas. Jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan pendekatan cross sectional menggunakan uji laboratorium metode Spektrofotometer Serapan Atom (SSA) yang bertujuan untuk mengetahui mengetahui kadar kadmium pada pekerja bengkel las. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan 5 (Lima) sampel kuku tersebut tidak mengandung Kadmium, hasil yang di dapatkan dinyatakan mengandung logam Kadmium dengan hasil dibawah ambang batas <0.0020 mg/l. pemeriksaan dilakukan di labolatorium Kesehatan daerah Sumatera Utara.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Kuku, Kadmium (Cd), Spektrofotometri Serapan Atom (SSA)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Vokasi > Teknologi Laboratorium Medis
Depositing User: Perpustakaan Admin
Date Deposited: 15 Mar 2024 07:23
Last Modified: 15 Mar 2024 07:23
URI: http://repository.sari-mutiara.ac.id/id/eprint/655

Actions (login required)

View Item
View Item